Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome
Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome – Google chrome merupakan salah satu aplikasi browser yang begitu populer . Selain itu juga aplikasi chrome banyak yang menggunakan di seluruh dunia. Seperti yang kita ketahui , browser google chrome mempunyai tampilan sangat sederhana , maka ketika kita akan menjalankan google chrome tidak akan kesulitan sama sekali .
Tetapi setiap aplikasi pasti tak akan lepas dari masalah seperti tampilnya iklan pop up yang tentunya sangat menganggu . Tentunya iklan ini sangat mengganggu para pengguna chrome . Selain itu juga ketika melakukan searching informasi pun dapat terganggu karena iklan pop tersebut.
Kadang kadang iklan itu juga tiba tiba muncul dengan gambar yang kurang pantas ditampilkan . Nah betapa mengesalkan bukan ketika sedang konsentrasi terhadap perkerjaan , tiba tiba tampil iklan pop tersebut. Anda pastinya tidak dapat membiarkan masalah ini terus menerus.
Anda wajib menghilangkan iklan pop up yang bisa membuat anda menjadi nyaman dalam menjalankan google chrome .
Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome
Oleh karena itu kami memberikan solusi untuk anda yang mengalami kesulitan agar bisa menghilangkan iklan pop up dan malware yang sangat menganggu . Tentunya dengan menjalankan beberapa langkah dibawah ini m anda tak perlu panik lagi dengan iklan serta malware yang sangat menganggu .
Maka perangkat anda akan damai dari iklan yang sangat menganggu , serta sobat bisa berinternet dengan aman tanpa gangguan.
Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome di Hp Android
Untuk problem google chrome yang tiba muncul iklan dan malware tidak hanya terjadi di PC . Untuk pengguna smartphone terkadang ada masalah yang sama . Maka supaya bisa mengatasi problem tersebut , anda harus ikuti cara cara yang akan mimin paparkan sebagai berikut :
- Cara pertama, pencet tombol power lalu matikan perangkat android anda.
- Kemudian , anda akan di mode aman . Lalu dibagian layar anda akan melihat keterangan mode aman.
- Lalu silahkan anda hapus yang baru anda download.
- Jadi setiap anda selesai menghapus aplikasi, silahkan anda nyalakan ulang diperangkat seperti biasa.
- Cara ini mempunyai tujuan supaya proses penghapusan aplikasi dapat mengatasi problem anda
- Bila berhasil , maka anda tidak akan terjadi gangguan lagi ketika anda menjalankan google chrome .
Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome di PC
Baiklah sebelum anda menjalankan reset terhadap google chrome bisa di windows ataupun Mac , silahkan cek kembali apakah ada program yang tidak disukai di PC atau komputer anda.
- Langkah pertama, silahkan buka aplikasi google chrome anda .
- Selanjutnya di bagian kanan atas. Kemudian klik lainnya dan klik pengaturan.
- Lalu di bagian bawah, silahkan anda klik lanjutkan.
- Kemudian , di bagian setel ulang dan bersihkan , kemudina klik bersihkan komputer.
- Kemudian , silahkan klik cari . Nah selanjutnya bila anda diminta untuk menghapus perangkat lunak yang tidak diinginkan , silahkan anda klik hapus .
- Sekarang anda cuma lakukan restart komputer .
Cara Setel Ulang Pengaturan Browser
Bila anda sudah selesai menghapus program yang tidak sukai atau tidak anda inginkan di komputer, langkah selanjutnya ialah setel ulang google chrome dengan cara cara dibawah ini :
- Langkah pertama, buka google chrome yang ada di komputer anda.
- Lalu dibagian kanan atas , silahkan anda pilih lainnya kemudian masuk ke pengaturan. Ketika dibawah , silahkan pilih lanjutkan .
- Nah untuk anda yang memakai linux , mac chromebook pada bagian setel ulang setelan , silahkan anda klik memulihkan sesudah ke default aslinya . Selanjutnya pilih setel ulang pengaturan.
- Namun untuk anda yang masih menggunakan laptop atau komputer windwos . di bagian setel ulang pengaturan.
Nah bila anda sudah mendelete program atau aplikasi yang tidak anda inginkan ataupun lakukan reset terhadap pengaturan browser , mungkin ada beberapa yang masih harus anda aktifkan kembali . Bila anda aktifkan eksentensi , silahkan anda ke sebelah kanan atas, lalu silahkan klik lainnya . Lalu pilih fiur lainnya dan klik ekstensi.
Cara Memberhentikan Notifikasi Pada Situs Tertentu
Bila anda sudah melihat notifikasi yang ganggu pada aplikasi google chrome . Maka anda dapat mendeletenya ,silahkan anda ikuti tutorialnya dibawah ini :
- Langkah pertama, Buka aplikasi Googgle chrome yang ada smartphone atau komputer .
- Lalu masuk ke halaman web .
- Kemudian disebelah kanan kolom url , silahkan tab lainya , kemudian klik info informasi.
- Kemudian masuk ke pengaturan situs.
- Di bagian bawah izin , silahkan pilih notifikasi .
- Bila anda tidak bisa melihat ada izin ataupun notifikasi , berarti notifikasi di situs itu tidak aktif .
- Maka bila muncul , silahkan anda matikan dan nonaktifkan pengaturannya .
Demikian pembahasan Cara Menghilangkan Iklan Pop Up dan Malware di Google Chrome . Semoga artikel ini bermanfaat dan bisa menambah wawasan kita semua. Terima Kasih
Artikel Lainnya :