Skip to content
FarisTekno
MENU
  • Home
  • ANDROID
  • GAME
  • KOMPUTER
  • TUTORIAL
  • UMUM
  • Kontak Kami
  • Tutup Menu
Homepage / TUTORIAL / Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah

Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah

Oleh faristeknoDiposting pada Oktober 15, 2019November 10, 2020

Table of Contents

  • Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah
  • Mendaftar Akun Facebook
    • Sebarkan ini:
    • Posting terkait:

Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah

Cara mendaftar facebook sangatlah mudah. kita bisa mendaftar facebook melalui perangkat mobile maupun komputer . Baiklah disini saya akan membahas cara mendaftar facebook melalui dari perangkat komputer / laptop.

Internet di indonesia yang semakin meningkat berbanding lurus dengan pertumbuhan para pengguna media sosial salah satunya yaitu Facebook. Namun walaupun facebook sudah banyak yang menggunakannnya . Tetapi masih banyak teman teman yang belum mengetahui cara mendaftar Facebook.Mendaftar facebook tidak sama sekali dipungut biaya atau gratis selamanya. Baiklah buat para sahabat faristekno , disini saya akan membahas cara mendaftar akun facebook dengan cepat dan mudah , sebagai berikut :

Mendaftar Akun Facebook

  • Langkah pertama buka chrome atau browser anda , lalu ketik Facebook.com
  • Lalu setelah masuk Facebook klik buat akun baru

Lalu anda isi dalam daftar

  • Nama depan , nama belakang
  • Nomor handphone atau email bila ada ( pastikan nomor handphone anda yang aktif dan email yang aktif ) Bila anda belum memiliki gmail ikuti langkah berikut Cara Mendaftar Gmail Melalui Hp Dengan Mudah
  • Kata sandi baru ( isi sandi yang panjang kombinasi angka huruf besar dan kecil , pastinya sandi yang mudah di ingat )
  • Tanggal lahir
  • jenis kelamin

  • Selanjutnya masukan kode verifikasi yang dikirim ke nomor handphone atau email anda dan sesudah itu klik lanjutkan

  • Akhirnya jadi deh

Bagaimana cukup mudahkan , demikian artikel Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah semoga bermanfaat dan menambah wawasan tentang internet.

Artikel Lainnya :

  • Cara Download Video di Facebook Dengan Mudah
  • Kode Rahasia Paket Internet Murah Xl
  • Cara Setting Apn XL 2019
Artikel Pilihan :  Cara Menghubungkan Hp Android ke TV Tabung Dengan Kabel RCA

 

Sebarkan ini:

  • Facebook
  • Twit
  • WhatsApp

Posting terkait:

Cara Mematikan Antivirus di Laptop

Cara Mematikan Antivirus di Laptop Dengan Mudah

Cara Menjaga Headset Agar Tidak Cepat Rusak dan Tidak Putus

7 Cara Menjaga Headset Agar Tidak Cepat Rusak dan Tidak Putus

5 Cara Mengubah PDF ke Word Dengan Menggunakan Aplikasi dan Secara Online ( Gratis )

Posting pada TUTORIALDitag buat akun facebook baru gmail, cara membuat facebook di hp, Cara Mendaftar Akun Facebook Dengan Cepat dan Mudah, cara mendaftar facebook dengan cepat, daftar facebook lewat hp, daftar facebook lite, daftar facebook login, formulir pendaftaran facebook baru, video cara membuat akun facebook

Pos-pos Terbaru

  • Cara Mematikan Antivirus di Laptop Dengan Mudah
  • 7 Cara Menjaga Headset Agar Tidak Cepat Rusak dan Tidak Putus
  • 5 Cara Mengubah PDF ke Word Dengan Menggunakan Aplikasi dan Secara Online ( Gratis )
  • 10 Tips Cara Main PUBG Untuk Pemula
  • Download SiMontox App 2021 Apk Download Version 2.3 Tanpa Iklan Update Terbaru
  • 5 Cara Nonaktifkan WA Sementara di HP Android dan iOS
  • Cara Menggunakan Aplikasi Zoom di HP Android
  • Cara Mengatasi Starup Repair Dengan Mudah
  • Inilah 3 Cara Menghidupkan Wifi di Laptop Paling Mudah
  • 3 Cara Cek Saldo Jamsostek Dengan Mudah
  • Cara Scan Dokumen Tanpa Alat Scanner Menggunakan Aplikasi CamScanner
  • Cara Agar Laptop Tidak Lemot Menggunakan Temp Dengan Windows+R
  • Cara Membuat Whatsapp Centang Satu Walaupun Pesan Sudah Dibaca Oleh Penerima Pesan
  • Cara dan Langkah Langkah Mengatasi Error *.Exe Entry Point Not Found
  • Download Dream League Soccer 2020 Mod ( Update DLS 2021 Mod Apk Terbaru )
Creat By : FarisTekno © 2020